Wednesday, August 2, 2017

Game tersembunyi GOOGLE!!

Bagi kalian,mungkin game flappy bird versi Google adalah game yang tersembunyi..eitss!! Ternyata kalian salah besar.Bukan hanya falppy bird versi google,berikut ini adalah game tersembunyi dari Google tanpa kalian install di Android kalian.Jadinya android kalian bisa lebih hemat RAM dan Media Penyimpanan dong...hehe..

Game yang akan kita bahas disini adalah game yang dimainkan di hp android versi apa saja,dan memainkannya di Browser Google Chrome.

1.Solitaire

 































 Game pertama adalah Game SOLITAIRE.Bagi kalian pengguna windows xp dan windows 7,kalian akan mendapatkan game ini dibagian folder game windows..dan tentu saja game ini Gratis.
Kalian cukup mengetikkan Solitaire di google chrome android kalian,maka kalian akan mendapatkan tampilannya dan dapat langsung memainkannya.

2.Atari BreakOut
 






























 Sama seperti Solitaire,game Atari breakout ini dapat kalian mainkan hanya dengan mengetikkan di bagian search engine Google.

3.Tic Tac Toe
 












 
















yang ketiga adalah Tic Tac Toe.Game ini sangat mudah sekali dimainkan,kalian hanya perlu memekan layar dan membentuk 3 pola sejajar atau mirin yang sama agar menang.

4.PacMan




























Dan yang terakhir adalah game PacMan.Siapa sih yang tidak mengenal game legendaris yang satu ini?? Jika kalian anak 90an,pastinya tau dong permainan ini.Permainan ini sangatlah mudah dimainkan,kalian hanya perlu menghindar agar tidak termakan oleh musuh.

 Itulah beberapa Games Rahasia dari GOOGLE.Jika kalian menyukai artikel ini,jagan lupa di Comment DAN Share.

Artikel Terkait

Game tersembunyi GOOGLE!!
4/ 5
Oleh

Berlangganan

Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email

2 comments

August 3, 2017 at 9:33 PM delete

asli baru tahu saya hahaha
terimakasih info uniknya!

Reply
avatar